Guru Olahraga MTsN 1 Grobogan Lolos Seleksi Nasional, Ini Prestasinya

Grobogan, 20 Agustus 2025 — Kabar membanggakan datang dari keluarga besar MTs Negeri 1 Grobogan. Salah satu guru olahraga, Udin Kasmudi, berhasil lolos seleksi Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia bekerja sama dengan Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia (JOPI). Dari sekitar 400 pendaftar yang berasal dari berbagai […]